Minggu, 03 Mei 2015

Respon Media Sosial pada PT. PLN

01.10 Posted by Yuni Putri Wulan Sari No comments
Saat ini sosial media menjadi hal yang sangat lazim untuk digunakan. Mulai dari membagi momen, keluh kesah, berjualan dan sebagai media komunikasi. Hal ini juga di lakukan oleh instansi pemerintahan, mulai dari kementrian, kepolisian dan juga perusahaan milik pemerintah misalnya PT. PLN.
Saya telah mencoba berkomunikasi dengan pihak PT. PLN dan mengangkat masalah mengenai pemadaman listrik yang masih saja sering terjadi di kehidupan sehari hari. Namun saya merasa pemadaman di daerah pinggiran jakarta lebih sering terjadi dan lama untuk ditangani, sedangkan di pusat ibu kota jarang terjadi pemadaman, sekalinya terjadi pemadaman itu ditangani dengan cepat oleh pihak PLN. Apakah pihak PLN mempunyai prioritas dalam pengaliran listrik atau bagaimana berikut adalah obrolan yang terjadi dengan pihak PLN.


                Respon dari PLN sangat baik karena membalas dengan cepat, dengan respon seperti berikut ini:
                Kebetulan keadaan rumah saya tidak sedang mati lampu, saya hanya ingin menanyakan masalah perbaikan listrik yang dilakukan antara wilayah di jakarta dan pinggiran jakarta.


                Pihak PLN membalas dengan baik dan menanyakan biodata mengenai tempat tinggal saya untuk mengecek keadaan listrik.

 


                Orang orang yang mention ke akun ini biasanya menanyakan perihal pemadaman lampu yang terjadi di daerahnya. Berikut adalah beberapa mention yang dikirimkan untuk pln.
akun twitter sudah baik dan memberikan respon yang cepat kepada para masyarakat, namun masih ada yang kurang dalam mengelola aliran listrik di berbagai daerah. 

0 komentar:

Posting Komentar